CARA MEMBUAT MANISAN PEPAYA
Karya : Leni Desi Liana A
Manfaat manisan pepaya
Manisan pepaya merupakan makanan
termasuk makanan ringan yang mempunyai banyak sekali manfaat disamping kaya
akan vitamin manisan pepaya bisa menambah stamina tubuh, dan dapat mengencangkan
bagian-bagian tubuh yang memerlukan kandungan zat gula.
Tujuan
Membuat manisan pepaya sangat mudah
dan mengasikkan, apalagi kita dapat menambah ilmu pengetahuan yang bisa kita
gunakan untuk kehidupan sehari-hari dan kita semakin tahu akan arti kehidupan,
disamping itu kita membuat manisan pepaya agar kita bisa berkreasi dalam berkarya
serta terampil dan mandiri.
Bahan bahan
1. Pepaya 1 buah
2. Gula pasir ¼ kg
3. Kapur sirih 2 sdt
4. Air bersih secukupnya
5. Minyak sayur ¼ kg
6. Pewarna makanan 1 sdt
Alat yang diperlukan